Syaikh Shalih ibn Abdilaziz alu Syaikh hafizhahullahu berkata, "Sebab pertama terjadinya kebidahan adalah al jahl (bodoh/ketidaktahuan). Yakni ketidaktahuannya terhadap sunnah-sunnah nabi.
Jika ada seorang yang bodoh menghendaki sebuah kebaikan yang selaras dengan sunnah, maka sesungguhnya dengan kebodohannya, setan akan datang dari arah ini (kebodohannya), dan dia akan diberikan kecintaan terhadap kebaikan yang dia ada-adakan (bidah) tersebut."
(Al Bida wa Bayanu Haqiqatiha wa Atsarul Bida fi Hayatil Muslim-Syaikh Shalih alu Syaikh, dinukil dari Majmu Rasail wad Durus fi Dzammil Bida, hal. 19, cet. Ibnul Jauzi 2006)
Jika ada seorang yang bodoh menghendaki sebuah kebaikan yang selaras dengan sunnah, maka sesungguhnya dengan kebodohannya, setan akan datang dari arah ini (kebodohannya), dan dia akan diberikan kecintaan terhadap kebaikan yang dia ada-adakan (bidah) tersebut."
(Al Bida wa Bayanu Haqiqatiha wa Atsarul Bida fi Hayatil Muslim-Syaikh Shalih alu Syaikh, dinukil dari Majmu Rasail wad Durus fi Dzammil Bida, hal. 19, cet. Ibnul Jauzi 2006)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar