Senin, 17 Desember 2018

Menerima Nasehat Lebih Aku Cintai dibandingkam Dunia dan Seisinya


Syaikh Muqbil ibn Hadi al Wadi'i rahimahullahu berkata, "Seorang ahlussunnah tidak akan mengaku-aku dirinya dengan sifat kesempurnaan, mereka adalah orang-orang yang siap untuk menerima nasehat.

Nasehat yang datang kepadaku dari Negeri Najd, Shan'a, Jazair atau dari negeri lainnya, itu lebih aku cintai ketimbang dunia dan seisinya untuk aku menerimanya, karena agama itu adalah nasehat.

Kami menyadari bahwa sesungguhnya kami adalah seorang thalibul ilmi yang bisa jadi kami benar, kami salah, kami jahil dan kami tahu."

(Ijabatus Sail ala Ahammil Masail-Syaikh Muqbil al Wadi'i, hal. 29, cet. Maktabah Shana al Atsariyah 2015)

Tidak ada komentar: