Label
Faidah Ringan Seputar Akhlak
(300)
Faidah Ringan Seputar Ilmu
(195)
Faidah Ringan Seputar Akidah
(111)
Faidah Ringan Seputar Ibadah
(107)
Faidah Ringan Seputar Manhaj
(94)
Faidah Ringan Seputar Fikih Ibadah
(71)
Faidah Ringan Seputar Keluarga
(56)
Hatiku Berbisik
(52)
Faidah Ringan Seputar Kisah
(38)
Faidah Ringan Seputar Ramadhan
(26)
Faidah Ringan Seputar Rijal
(25)
kajian remaja
(15)
Faidah Ringan Seputar Al Qur'an
(12)
Faidah Taklim
(12)
kajian akhlak
(12)
Petikan Faidah Hadits
(11)
Faidah Ringan Riyadhush Shalihin
(8)
Faidah Ringan Seputar Sirah Nabi
(8)
kajian hati
(8)
Faidah Ringan Seputar Hati
(7)
wa Makanatuhu fit Tasyri al Islami
(6)
info kajian
(5)
Doa
(4)
Info Buku dan Kitab
(4)
Faidah Ringan Hadits Arbain
(2)
Faidah Ringan Hadits Kitabul Jami
(2)
Terjemah Mukhtashar Sirah Rasul
(2)
BUKU TAMU
(1)
download kitab pdf
(1)
Senin, 17 Desember 2018
Teman Baik adalah yang Suka Menolong
Menolong adalah suatu yang dituntut di dalam pergaulan, akan tetapi banyak yang salah kaprah di dalam pelaksanaannya.
Di dalam islam, menolong teman adalah suatu yang dianjurkan, baik ketika dia dizhalimi atau dia berlaku zhalim.
Kalo dia dizhalimi kita tolong, tapi bagaimana jika teman kita zhalim? Masa kita tolong juga? Bagaimana ini?!
Mari simak pengajaran dari Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam, beliau bersabda,
انْصُرْ أَخَاكَ ظَالِمًا أَوْ مَظْلُومًا قَالُوا يَا رَسُولَ اللَّهِ أَنْصُرُهُ إذا كان مَظْلُومًا فَكَيْفَ أَنْصُرُهُ إن كان ظَالِمًا؟ فقال تحجره أو تمنعه من الظلم فإن ذلك نصره
Artinya:
"Tolonglah saudaramu ketika dia berbuat zhalim atau ketika dia dizhalimi.”
Mereka (para shahabat nabi) bertanya, "Wahai Rasulullah, aku menolongnya jika dia dalam keadaan dizhalimi, tapi bagaimana aku bisa menolongnya jika dia berbuat zhalim?"
Beliau bersabda, ”Halangilah dia atau cegahlah dia untuk berbuat zhalim, karena itulah bentuk pertolongannya.” (HR. Muslim)
Nah, begitulah bentuk pertolongan kita terhadap teman atau saudara kita yang tengah berbuat zhalim, karena hal inilah yang mungkin bisa kita jadikan patokan siapa teman sejati yang selalu menolong, dengan siapa teman jahat yang menjerumuskan.
Semoga Allah taala menganugerahkan teman-teman yang baik dan shalih kepada kita, amin.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar