Jangan Bersedih dengan Luputnya Dunia yang tidak Allah Berikan kepada kita
Berkata al Hafizh Ibnu Hajar al Atsqalani rahimahullah, "Barang siapa yang di dalam perkara dunia dia melihat kepada orang yang di atasnya, kemudian dia merasa bersedih karena sebab ada yang terluput pada dirinya, maka dia tidak akan tercatat sebagai orang yang bersyukur dan bersabar."
(Fathul Bari-Imam Ibnu Hajar, jil. 14, hal. 311, cet. Darul Alamiyah 2013).
Berkata al Hafizh Ibnu Hajar al Atsqalani rahimahullah, "Barang siapa yang di dalam perkara dunia dia melihat kepada orang yang di atasnya, kemudian dia merasa bersedih karena sebab ada yang terluput pada dirinya, maka dia tidak akan tercatat sebagai orang yang bersyukur dan bersabar."
(Fathul Bari-Imam Ibnu Hajar, jil. 14, hal. 311, cet. Darul Alamiyah 2013).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar