Malaikat itu Ruh Saja, atau Ada Jasadnya ya?
Syaikh Ibnu Utsaimin rahimahullah berkata, "... Tanpa ragu lagi bahwa malaikat itu memiliki jasad... (lalu Syaikh membawakan dalilnya dari Al-Qur'an dan As-Sunnah).
Adapun orang yang berkata bahwa malaikat adalah berbentuk ruh saja tanpa jasad, maka ini ucapan mungkar dan sesat.
Adalagi yang paling parahnya, adalah ucapan yang menyatakan bahwa malaikat adalah perumpamaan dari kekuatan kebaikan yang terdapat pada diri manusia.
Adapun setan adalah perumpamaan dari kekuatan kejelekkannya.
Ucapan yang seperti ini termasuk ucapan yang paling batil.
[Lihat Syarah Arbain Nawawi-Syaikh Utsaimin, hal. 73, cet. Darul Mushtafa 2012].
Syaikh Ibnu Utsaimin rahimahullah berkata, "... Tanpa ragu lagi bahwa malaikat itu memiliki jasad... (lalu Syaikh membawakan dalilnya dari Al-Qur'an dan As-Sunnah).
Adapun orang yang berkata bahwa malaikat adalah berbentuk ruh saja tanpa jasad, maka ini ucapan mungkar dan sesat.
Adalagi yang paling parahnya, adalah ucapan yang menyatakan bahwa malaikat adalah perumpamaan dari kekuatan kebaikan yang terdapat pada diri manusia.
Adapun setan adalah perumpamaan dari kekuatan kejelekkannya.
Ucapan yang seperti ini termasuk ucapan yang paling batil.
[Lihat Syarah Arbain Nawawi-Syaikh Utsaimin, hal. 73, cet. Darul Mushtafa 2012].
Tidak ada komentar:
Posting Komentar