Hukum At Tasmiyah (Membaca 'Bismillah') ketika berwudhu di kamar mandi
Syaikh Utsaimin rahimahullah dalam Syarhul Mumti' berkata, "Apabila seseorang berada di dalam kamar mandi maka mengucapkan "Bismillah" di dalam hati dan tidak diucapkan dengan lisan.
Karena kewajiban membaca "Bismillah" ketika wudhu atau mandi bukanlah dengan ucapan, dimana Imam Ahmad berkata: Tidak ada berita yang shahih dari nabi shalallahu wa ala alihi wasallam dalam perkara tasmiyah ketika wudhu.
Hal yang seperti ini mencocoki pula sang penulis kitab 'Al Mughni' dan selainnya, bahwa at tasmiyah ketika wudhu hukumnya sunnah dan tidaklah wajib."
(Dinukil dari Al Halal wal Haram fil Islam Syaikh Muhammad Shalih Utsaimin, hal. 123, cet. Darul Muslim 2008)
Syaikh Utsaimin rahimahullah dalam Syarhul Mumti' berkata, "Apabila seseorang berada di dalam kamar mandi maka mengucapkan "Bismillah" di dalam hati dan tidak diucapkan dengan lisan.
Karena kewajiban membaca "Bismillah" ketika wudhu atau mandi bukanlah dengan ucapan, dimana Imam Ahmad berkata: Tidak ada berita yang shahih dari nabi shalallahu wa ala alihi wasallam dalam perkara tasmiyah ketika wudhu.
Hal yang seperti ini mencocoki pula sang penulis kitab 'Al Mughni' dan selainnya, bahwa at tasmiyah ketika wudhu hukumnya sunnah dan tidaklah wajib."
(Dinukil dari Al Halal wal Haram fil Islam Syaikh Muhammad Shalih Utsaimin, hal. 123, cet. Darul Muslim 2008)